Cara Mudah Agar Blog di Halaman Pertama Google - Semua blogger tentu menginginkan blog atau website miliknya meraih
capaian puncak mesin penelusur Google, karena dengan begitu potensi
pengunjung (traffic) menjadi sangat besar. Seperti yang sudah kita
ketahui bahwa potensi pengunjung paling besar pada blog / website yaitu
berasal dari Unik Visitor (UV), yaitu pengunjung yang berasal dari mesin
pencari seperti Google. Maka dengan tampilnya postingan blog di halaman
pertama Google akan membuat blog atau website tersebut semakin ramai pengunjung .
Sudah kita ketahui seksama bahwa Google merupakan mesin pencari yang paling banyak digunakan sehingga para blogger selalu berlomba-lomba membuat postingan terbaiknya dan membumbui postingannya
dengan menerapkan triknya masing-masing, karena mereka tentu tidak menginginkan bila postingan-postingan pada blog
atau website nya sepi dan menggelinding jauh ke halaman belakang mesin
penelusur si mbah.
Terdapat banyak perbedaan pendapat yang dikemukakan oleh para blogger untuk membuat postingan artikel bisa menempati Page One Google, hal ini dapat dikatakan wajar jika kita lihat dari subjektivitas bahwa setiap blogger memiliki trik dan pengalamannya masing-masing untuk membuat postingannya bernilai lebih di mata Google.
Oleh karena itu saya tidak ingin ketinggalan dan pada kesempatan kali ini berikut saya juga akan berbagi ilmu dan pengalaman yang saya temui mengenai Tips Agar Blog Tampil di Halaman Pertama Google.
1. Kualitas Konten
Konten merupakan salah satu bagian utama dari sebuah web atau blog, maka wajib bagi kita untuk mengoptimalkannya. Maka hal pertama yang harus anda lakukan yaitu mengoptimalkan kualitas konten. Ada beberapa faktor yang mendukung sebuah konten menjadi berkualitas, diantaranya yaitu judul postingan yang menarik, isi konten menggunakan kata yang baik & benar, dan yang terpenting yaitu konten harus asli (original) & tidak memiliki unsur- plagiaris (duplikat konten).
Ketiga hal tersebut merupakan hal yang paling mendasar dalam membuat konten yang berkualitas. Untuk mengecek apakah konten terbebas dari unsur plagiat silahkan cek di http://www.copyscape.com
2. Minimal Konten
Berkaiatan dengan video dari webmaster yang beredar mengenai cara membuat postingan blog tampil di halaman pertama Google yaitu dengan cara memperkaya konten buatan anda. Maksudnya dengan memperbanyak karakter / kata.
Berkaiatan dengan video dari webmaster yang beredar mengenai cara membuat postingan blog tampil di halaman pertama Google yaitu dengan cara memperkaya konten buatan anda. Maksudnya dengan memperbanyak karakter / kata.
Kebanyakan pakar seo menyarankan minimal 600 karakter kata yang terdapat dalam postingan kalau anda ingin mencapai page one google, jika lebih banyak maka lebih bagus untuk kualitas konten.
Dan cara ini sudah saya terapkan dimana artikel-artikel saya yg memiliki karakter kata lebih dari 1000 berhasil mencapai halaman pertama google, tentunya tak hanya kaya karakter, melainkan memang menyajikan informasi yg bermanfaat.
Dan cara ini sudah saya terapkan dimana artikel-artikel saya yg memiliki karakter kata lebih dari 1000 berhasil mencapai halaman pertama google, tentunya tak hanya kaya karakter, melainkan memang menyajikan informasi yg bermanfaat.
3. Perhatikan Keyword
Membuat postingan sebaiknya jangan asal menulis saja dan cari keyword yang tepat jika anda mau mencapai page one google, karena robot-robot algoritma google memantau mesin penelusur berdasarkan keyword. Oleh karena itu tentukan keyword yang tepat, anda bisa melakukan riset keyword dahulu sebelum menulis postingan.
Setelah mendapatkan keyword yang tepat, lalu perhatikanlah jumlah keyword dalam konten. Para ahli seo menyatakan jika keyword density yang baik untuk sebuah postingan adalah maksimal 3,5% saja. Jadi jangan membuat intensitas keyword terlalu banyak didalam postingan, supaya tidak dianggap spam oleh Google.
4. Daftarkan blog ke Google Webmaster Tools
Google Webmastertools adalah peralatan webmaster milik Google yang berguna untuk memantau kesehatan situs. Dengan mendaftarkan blog ke Google maka para robot algoritma Google akan lebih cepat mengcrawl atau mengindeks artikel di blog. Simak panduan cara mendaftarkan blog ke Google Webmastertools.
Sebenarnya tidak hanya Google, yahoo dan bing pun memiliki webmaster nya. Silahkan mendaftar juga disana dengan melihat panduan cara mendaftarkan blog ke Yahoo dan Bing Webmastertools.
5. Backling Untuk Postingan.
Ini merupakan teknik seo offpage yang bisa menjadi penentu usaha anda, jika anda tidak memaksimalkan hal ini maka yakinlah postingan anda akan selalu terlempar ke halaman belakang. Saya pernah mendengar sebuah ungkapan yaitu Konten adalah Raja, Backlink adalah Ratu. Hal ini berlaku guna memenuhi kebutuhan seo pada suatu postingan, konten termasuk seo onpage sedangkan backlink adalah seo offpage.
Analoginya seperti diibaratkan seorang manusia yang sehat jasmani dan rohani, kebutuhan rohani yakni beribadah layaknya kebutuhan seo onpage yakni konten berkualitas, dan kebutuhan jasmani yaitu olahraga layaknya kebutuhan seo offpage berupa backlink. Jadi blog tidak akan sukses jika meninggalkan optimasi lewat backlink meski telah membuat konten yang sangat seo sekalipun.
Anda bisa mendapatkan backlink secara cepat dengan cara mensubmit postingan artikel anda ke social bookmark, tentunya yang menganut dofollow. Anda juga bisa mendapat backlink nofollow dengan cara membagikan artikel ke jejaring sosial seperti
google plus. Google plus ini milik Goole jadi sudah pasti di anak emaskan oleh para robot algoritma Google.
Artikel terkait : Daftar Social Bookmark Dofollow Indonesia
6. Merampingkan Alexa Rank
Merampingkan alexa rank merupakan tips jitu utk mendongkrak postingan-postingan artikel ke halaman pertama google. Alexa rank memberikan pengaruh yang sangat signifikan terhadap peringkat postingan-postingan suatu blog bagi search engine, karena menurut saya bahwa algoritma hummingbird Google memasukkan alexa rank ke dalam 200 resep faktor penilaian mesin penelusur.
Hal ini dikarenakan Alexa merupakan situs pemberi peringkat seluruh blog / web di internet yg begitu objektif dan memiliki reputasi terbaik. Sehingga bagi saya sangat penting untuk mengecilkan angka alexa pagerank.
Saya sendiri telah menerapkannya pada blog saya yg lain, dimana blog tersebut gagal mencapai halaman pertama google sebab saya kesampingkan optimasi alexa rank nya. Lain halnya dengan blog ini yg memiliki banyak artikel di page one dan memperoleh traffic stabil sebab dioptimasi alexa rank nya.
Umumnya blog yg berkualitas memiliki alexa rank di bawah 100 ribu. Jadi upayakan blog / website anda mempunyai alexa rank 100 ribu kebawah. Agar algoritma google memberlakukan blog anda layaknya blog / website besar lain yg mempunyai reputasi baik. Untuk tutorial mengecilkan angka alexa silahkan baca Cara Merampingkan Alexa Rank.
Artikel terkait : Daftar Social Bookmark Dofollow Indonesia
6. Merampingkan Alexa Rank
Merampingkan alexa rank merupakan tips jitu utk mendongkrak postingan-postingan artikel ke halaman pertama google. Alexa rank memberikan pengaruh yang sangat signifikan terhadap peringkat postingan-postingan suatu blog bagi search engine, karena menurut saya bahwa algoritma hummingbird Google memasukkan alexa rank ke dalam 200 resep faktor penilaian mesin penelusur.
Hal ini dikarenakan Alexa merupakan situs pemberi peringkat seluruh blog / web di internet yg begitu objektif dan memiliki reputasi terbaik. Sehingga bagi saya sangat penting untuk mengecilkan angka alexa pagerank.
Saya sendiri telah menerapkannya pada blog saya yg lain, dimana blog tersebut gagal mencapai halaman pertama google sebab saya kesampingkan optimasi alexa rank nya. Lain halnya dengan blog ini yg memiliki banyak artikel di page one dan memperoleh traffic stabil sebab dioptimasi alexa rank nya.
Umumnya blog yg berkualitas memiliki alexa rank di bawah 100 ribu. Jadi upayakan blog / website anda mempunyai alexa rank 100 ribu kebawah. Agar algoritma google memberlakukan blog anda layaknya blog / website besar lain yg mempunyai reputasi baik. Untuk tutorial mengecilkan angka alexa silahkan baca Cara Merampingkan Alexa Rank.
7. Hindari SPAM
Yang terakhir dan tak kalah penting yaitu hindari perilaku spam. Karena dengan spam maka
postingan yang kita bangun susah payah akan dilempar jauh oleh google. Tentu anda tidak ingin hal itu terjadi kan?
Jadi upayakan secukupnya kebutuhan backlink blog anda agar tidak dianggap spam oleh Google. Jangan terlalu nafsu dan menggebu-gebu dalam memburu backlink, perlahan saja untuk mendapatkan hasil yang pasti.
Saya rasa cukup sekian yang bisa saya bagikan, beberapa metode yang sudah saya bahas diatas juga banyak saya temukan pada artikel di blog lain, namun disini saya membumbui artikel ini berdasarkan pengalaman saya selama ini. Beberapa tips diatas terlihat sulit jika belum diterapkan langsung, maka dari itu cobalah terapkan sekarang agar menjadi mudah dan supaya blog anda bisa tampil di halaman pertama Google.
Cara Jitu Agar Blog Tampil di Halaman Pertama Google
4/
5
Oleh
Unknown
19 komentar
apresiasi buat tulisan anda, lengkap dan detail sekali pembahasannya. terima kasih sangat membantu
Replyterlalu umum artikelnya. tidak ada yang baru.
ReplyIklankan website anda di google, supaya ratingnya tinggi, ini sih menurut pengertian saya jika kita pasang iklan kita di Google Adwords maka website kita muncul di halaman pertama pencarian google dengan kata kunci yang relevan. Silahkan bagi yang mau pasang iklan di adwords melalui saya dapat deposit Rp200.000 untuk pengisian saldo deposit Rp400.000 jadi total yang anda dapatkan Rp600.000 sini : www IklanOlehGoogle com maaf yah jadi promo tapi sengaja saya taruh link mati.
ReplyTersedia juga jual akun google adsense sudah approve www JasaAdSenseDomain blogspotcom. Tq
Meski umum, sulit untuk menerapkannya :)
Replynumpang promo ya mas, hehe
Replysitus ane kok ga ada yang masuk search engine yaa, mohon di bantu dong para suhu semua ni situs ane http://unikwow.com/ ,ohon bantuan dari para suhu semua
ReplySalam sukses saja untuk admin dan artikel tentang blog di halaman 1 google.sangat membantu kami ,terima kasih ya.
ReplyButuh proses yang panjang dan agak rumit ya,tapi tetep semangat
Replycayooo.. semangat kaka
Replysaya belum bisa ke halaman pertama, tp setiap panduan pasti sy coba, mksh Gan.....
Replygan saya sudah ngecek di copy caps....yang tampil itu artinya apa,,,gan,,yang harus saya,,revisi lagi ato yang sudah benar
Replyteknik backlink untuk postingan menurut saya adalah salah satu cara yang paling powerfull..
ReplyMakasih gan tips nya untuk halaman pertama google, mau coba dulu, siapa tau website saya bisa muncul pada halaman pertama google dan pada nomor pertama google.
ReplyWajib di coba gan
Replyterimakasih gan sungguh bermanfaat
ReplySngat Bermanfaat Banget Bagi Ane Min ...
ReplyUpdate Terus Yang Beginian Min
Tq
Wah nemu postingan ini sangat bermanfaat. tahnks yah gan
ReplyArtikel'y cakep,mudah dmngerti tp kebingungan'y ngikutin,jadi agak susah bat dicoba,, tetep semangat admin,,, keep smoke..
ReplySaya juga sepakat dengan Anda bahwa memilih kata kunci atau keyword yang tepat memang menjadi hal sangat penting dalam proses SEO untuk kita bisa menjadi nomor 1 di google, apalagi untuk mendapatkan buying keyword pastilah kita memerlukan analisa kata kunci yang lebih mendalam.
ReplyNamun saat ini fasilitas “google keyword planner” sudah tidak lagi menunjukkan hasil angka yang exact (tepat) tetapi angka yg ditunjukkan adalah angka estimasi (angka-angka dalam range tertentu). Yang ingin saya tanyakan adalah dimanakah kita dapat menemukan tools atau website yang dapat menunjukkan hasil pencarian dengan angka yang tepat ?
-Terimakasih-
Mari berkomentar dan berbagi info atau pengalaman Anda. Dan jangan SPAM!